Minggu, 05 April 2020

Info bugis


Kata kata bugis

Artinya:
Biar bagaimana buruknya seseorang tetapi akan tetap ada sisi baiknya
Biar bagaimana kebaikan orang akan tetap ada kesalahan yg telah iya perbuat

Pesan pesan bijak bugis

Ajak mapoloi olona tauwé.
Artinya: “jangan memotong (mengambil) hak orang lain”. Memperjuangkan kehidupan adalah wajar, tetapi jangan menjadikan perjuangan itu pertarungan kekerasan, saling merampas atau menghalangi rezeki orang lain.

Pesan pesan bijak bugis

Aju maluruémi riala paréwa bola.
Artinya: “hanyalah kayu yang lurus dijadikan ramuan rumah”. Di sini rumah sebagai perlambang dari pemimpin yang melindungi rakyat. Hanya orang yang memiliki sifat lurus (jujur) yang layak dijadikan pemimpin, agar yang bersangkutan dapat menjalankan fungsi perannya dengan baik.

Pesan pesan bijak bugis

Taroi siwali matatta ri kampotta

Artinya
Simpanlah sebelah matamu di kampung mu

Teruntuk bagi perantau di kota besar bahwa ketika kita di kampung orang janganlah mengikuti cara hidup orang kota hidup nyaman dan sebagainya ,lihat bagai mana di kampung halaman , bagai mana dengan kehidupan keluarga apakah mereka biak baik saja sehingga kita bersenang senang di kota

Kamis, 12 Maret 2020

Pesan pesan bijak bugis


Artinya :Luas dan kedalaman sebuah sungai dapat diketahui ketika telah menyeberanginya.
Kata kata bijak Bahasa Bugis ini seolah ingn berbicara kepada kita semua untuk terlebih dahulu mencoba sebelum menyimpulkan

Pesan pesan bijak bugis

Artinya : bahwa suatu kelompok tidak hanya dilihat seberapa banyak jumlah anggotanya namun lebih penting adalah seberapa berkualitas pemimpinnya

Info bugis